Konsultasi Dokter

Lulus Akreditasi ke-3 Kalinya, RSUD dr Soedirman Berusaha Persingkat Waktu Tunggu Pasien

PONCOWARNO (KebumenUpdate.com) – RSUD dr Soedirman yang berhasil lulus akreditasi dengan predikat paripurna yang ketiga kalinya patut mendapatkan apresiasi dari berbagai pihak. Mengingat proses akreditasi tersebut bukan asal-asalan, melainkan menggunakan standar terbaru STARKES Kemenkes Tahun 2022 yang telah dilaksanakan pada 20-23 September 2022. Hal itu disampaikan oleh Direktur RSUD dr Soedirman, dokter H Widodo Suprihantoro […]

Mobile JKN Dilengkapi Fitur “Konsultasi Dokter”

KEBUMEN (KebumenUpdate.com) – Pandemi Covid-19 seperti mewajibkan setiap instansi layanan mengedepankan inovasi berbasis online agar mengurangi kontak langsung dengan orang lain. Salah satunya adalah Mobile JKN yang memiliki fitur terbaru yaitu Konsultasi Dokter. Fitur ini membantu peserta JKN untuk melakukan konsultasi kesehatan kepada FKTP yang sudah dipilih. Dengan demikian peserta tidak perlu repot datang langsung […]