Wujudkan UHC, BPJS Kesehatan Kebumen Gelar Gathering Badan Usaha
KEBUMEN (KebumenUpdate.com) – Sesuai peraturan perundangan, Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) menjadi program pemerintah yang wajib untuk diikuti oleh seluruh penduduk Indonesia. Upaya mewujudkan cakupan semesta atau Universal Health Coverage (UHC) terus didorong dan dioptimalkan agar penduduk Indonesia terlindungi jaminan kesehatannya sehingga bisa hidup lebih sejahtera. Baca juga: Menuju Satu Dekade JKN: Kontribusi BPJS Kesehatan Mewujudkan […]