SMP Negeri 2 Ambal Peringati HUT Ke-20, Apa Saja Kegiatannya?

AMBAL (KebumenUpdate.com)– Hari Ulang Tahun (HUT) ke-20 SMP Negeri 2 Ambal Kebumen diperingati dengan sejumlah kegiatan. Rangkaian kegiatan dilaksanakan mulai dari pentas seni oleh para peserta didik hingga memberikan santunan kepada anak yatim piatu dan warga kurang mampu di sekitar sekolah. Pentas seni yang dilaksanakan pada Sabtu (19/10/2019) berlangsung meriah. Setiap kelas menampilan kreativitas dalam […]