Program 1 Juta Ayam Berdampak Positif, H Yulianto Lanjutkan Bagi-bagi Ribuan Bibit Ayam
AMBAL (KebumenUpdate.com) – Program 1 juta ayam yang digagas oleh H Yulianto SE, pengusaha asal Desa Benerwetan, Kecamatan Ambal, Kabupaten Kebumen cukup berdampak positif bagi masyarakat. Jika awalnya program pemberdayaan masyarakat melalui budidaya ayam itu hanya di tiga desa yakni Desa Gondanglegi, Desa Ambalkebrek, dan Entak, saat ini cakupan bantuan bibit ayam meluas di seluruh […]