Pengurus 19 Organisasi Mahasiswa UNIMUGO Dilantik Bersama, Berikut Daftarnya
GOMBONG (KebumenUpdate.com) – Para pengurus 19 organisasi mahasiswa (ormawa) di lingkungan Universitas Muhammadiyah Gombong (UNIMUGO) mengikuti pelantikan bersama. Pelantikan berlangsung di Aula Lantai III Gedung Rektorat UNIMUGO, Kamis 23 Februari 2023. Adapun 19 organisasi mahasiswa tersebut terdiri atas pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Organisasi Otonom (ORTOM), Ikatan Keluarga Mahasiswa (IKM) dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM). […]